DESA KEDOYO

Kantor Desa Kedoyo Wilayah Desa Kedoyo terletak pada wilayah dataran Kedoyo Dengan kordinat antara 7°58’3″S 111°49’24″E, dengan luas 7,82 km2 atau 781,888 ha. Pusat pemerintahan Desa Kedoyo terletak di Dusun Krajan RT 01 RW 03, dengan menempati areal lahan seluas + 650 m2.

Jumlah penduduk Desa Kedoyo sebanyak 5.574 jiwa yang tersebar di 3 dusun, 8 RW dan 31 RT, 5.574 dari jumlah tersebut, terdiri dari laki-laki 2.859 jiwa dan perempuan 2.717 jiwa dengan tingkat pertumbuhan rata-rata selama 6 (enam) tahun terakhir 0,26 %, dengan tingkat kepadatan sebesar 716 jiwa/km2.

Wilayah Desa Kedoyo terdiri dari 3 dusun 8 RW dan 31 RT, yang merupakan wilayah administrasi desa.

Sejarah

Desa Kedoyo merupakan salah satu dari Sebelas desa  yang terletak wilayah administrasi kecamatan Sendang kabupaten Tulungagung. Setelah Indonesia merdeka, desa Kedoyo telah mengalami beberapa masa kepemimpinan, yaitu:

No.Nama Kepala DesaDari TahunSampai Tahun
1Suto Semito19321946
2Wardi19461956
3Jowiryo19561959
4Sakri19591969
5Mangoen Hardjo19691976
6Baak Soeparto19771978
7Sukarni19781989
8Trimo19892013

9

10.

Subur

Andhik

2013

2019

2019

Sekarang

Wilayah Desa

0
Dusun
0
Rukun warga
0
Rukun tetangga
Wilayah Dusun
Batas Wilayah

Visi & Misi

Terwujudnya Desa yang Transparan, Berdaya saing, Maju dan Sejahtera

  1. Menyediakan mobil kesehatan
  2. Melaksanakan pembangunan yang transparan
  3. Mengusahakan lapangan Desa dan perkasunan
  4. Mengusahakan jalan tembus antar lingkungan
  5. Mengusahakan perbaikan jalan protokol
  6. Menghidupkan kembali “KARANG TARUNA”
  7. Mengutamakan pelayanan masyarakat (surat menyurat dll.)
  8. Santunan kematian (pinjaman dana)
  9. Mengutamakan musyawarah dalam program apapun
  10. Mewujudkan dan meningkatkan tata kelola Pemerintahan Desa yang baik
  11. Meningkatkan Bidang Pertanian dan Peternakan
  12. Meningkatkan dan Mempermudah Pelayanan Pendidikan Masyarakat
  13. Meningkatkan Pelayanan Kesehatan Masyarakat
  14. Pengembangan Tata Ruang Desa
  15. Meningkatkan Penataan Pemukiman
  16. Mengadakan Rintisan Pengelolaan Kehutanan dan Lingkungan Hidup
  17. Melakukan Rintisan Wisata Alam dan Buatan
  18. Menciptakan Situasi dan Kondisi Desa yang Kondusif
  19. Mempertahan dan melestarikan Agama, Budaya, Adat dan Tradisi Masyarakat Desa
  20. Meningkatkan Peran Perempuan dan Peningkatan Perlindungan terhadap Anak
  21. Mendukung dan Menfasilitasi Pengembangan Modal 
  22.  Siaga Tanggap Darurat terhadap Bencana
  23. Meningkatkan Hubungan Antar Desa dan Pihak Ketiga
  24. Peningkatan SDM menuju Moderenisasi

Perangkat Desa

Aparat desa Tulungagung periode 2019-2025

ANDHIK

Kepala Desa

SUPANGAT, S.Sos

Sekretaris Desa

DAMAN

Kepala Urusan Tata Usaha Dan Umum

NANANG EKO WAHYUDI

Kepala Urusan Perencanaan

SUTRIMO

Kepala Urusan Keuangan

SUYANTO

Kepala seksi Pemerintahan

PARLI

Kepala Seksi Kesejahteraan

ATIM

Kepala Seksi Pelayanan

PRIYANTO

Kepala Dusun Gading

SUWITO

Kepala Dusun Krajan

PRAWITO

Kepala Dusun Kayulawang

Ingin tahu statistik desa?

Semua data statistik tentang desa